Sunday, February 16, 2025
spot_img
HomeMetropolitanSoft Opening "PEPRON" PEP Riverside Camping Ground dan Peresmian Musholla

Soft Opening “PEPRON” PEP Riverside Camping Ground dan Peresmian Musholla

HEADLINE NEWSspot_img
TM Kab Bogor – PT Internusa Jayaraya Abadi menggelar acara Camping Ground yang bertempat di Mess dan Camp Ground PEPRON yang berlokasi Desa Pabuaran, Kecamatan Sukamakmur, Kab Bogor, dan dilaksanakan pada hari Sabtu-Minggu 6-7 Mei 2023.
Kegiatan ini beragendakan Soft opening “PEPRON” PEP Riverside Camping Ground & Peresmian Mushola. Acara tersebut merupakan salah satu program kerja PT. Internusa Jayaraya Abadi di bidang pengelolaan Asset Management (ODA IJM).
Soft Opening “PEPRON” PEP Riverside Camping Ground dan Peresmian Musholla. (Foto/Ahdhiia Putri Insyira)
Pak Bambang Prihadi Irianto selaku Direksi PT. Internusa Jayaraya Abadi pada kegiatan camping ground menerangkan lokasi ini di persembahkan untuk dinikmati umum untuk kegiatan-kegiatan seperti gatering dan lainnya boleh mempergunakan asset kami ini.

“Allhamdullilah dengan mengucap bismillah acara camping ground dan persemian mushola sekaligus ini acara halal bihalal resmi di buka dan bisa dinikmati semua dan semoga dengan berkumpulnya seluruh keluarga besar PT.Internusa Jayaraya Abadi ini semakin mengokohkan kebersamaan dan semangat kerja yg baik,” ungkapnya pada sesi acara bakar kambing guling.

Acara ini juga turut dihadiri Direktur PT. Internusa Jayaraya Abadi Bpk.Tri Putranto, staff, keluarga besar dan pekerja lapangan PT Internusa Jayaraya Abadi. (Syarif)
Editor: Ahdhia Putri Insyira
spot_img
RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

You cannot copy content of this page